Kasih sayang dan bentuk tanggung jawab Rasulullah kepada umat-Nya begitu besar hingga saat detik-detik Rasulullah wafat. Bahkan saat malaikat Jibril datang untuk menjemput beliau, Rasulullah berkata: “Izrail sudah datang ingin menjemput nyawa ku, saya ingin tahu dulu nasib umat ku sepeninggal diri ku,” Jibril berkata: “Saya enggak punya kemmpuan untuk menjawab itu, Ya Rasulullah izinkan saya bertanya dulu kepada Allah SWT”.
Jawaban itulah yang menjadi salah satu hadist paling populer untuk kalangan Muslim, yakni: “Aku tinggalkan kepada kalian kedua perkara. Selama kalian berpegang teguh kepada keduanya kalian tidak akan tersesat, yakni Kitabullah Wa Sunnati Rasulihi” .
Saat itu pula nyawa Nabi Muhammad Rasulullah SAW dicabut dimulai dari ujung kakinya, saat malaikat Izrail masuk untuk menarik ruh-nya. Disitulah Nabi Muhammad menyebut umat-ku, umat-ku, umat-ku.
Silakan menyaksikan uraian lengkapnya di video di atas. Selamat menyaksikan.
Tags: pesantren, santri, sedekah, Yusuf Mansur
Leave a Reply